July 27, 2012

The return

Bismillah..

"tolaklah kejahatan dengan kebaikan.."





"Dan orang-orang yang sabar karena mencari keridhaan Tuhannya, mendirikan shalat, dan menafkahkan sebagian rezeki yang Kami berikan kepada mereka, secara sembunyi atau terang-terangan serta menolak kejahatan dengan kebaikan; orang-orang itulah yang mendapat tempat kesudahan (yang baik)"
Surah Ar-Ra'd, 13 : 22


“Dan tidaklah sama kebaikan dan kejahatan. Tolaklah (kejahatan itu) dengan cara yang lebih baik, maka tiba-tiba orang yang antaramu dan antara dia ada permusuhan seolah-olah telah menjadi teman yang sangat setia. Sifat-sifat yang baik itu tidak dianugerahkan melainkan kepada orang-orang yang sabar dan tidak dianugerahkan melainkan kepada orang-orang yang mempunyai keuntungan yang besar” 
Surah Fussilat: 34-35


“Apa maksud semua ini wahai Jibril?” Tanya Rasul SAW pun ketika turun ayat: “Jadilah engkau pema'af dan suruhlah orang mengerjakan yang ma'ruf serta berpalinglah dari pada orang-orang yang bodoh” (Al-A’raf: 199). 
 Jibril pun menjawab, “Wahai Rasul Allah, sesungguhnya Allah SWT memerintahkanmu untuk memaafkan orang yang menzalimimu, memberi kepada orang yang pelit kepadamu, dan menyambung silaturahim kepada orang yang memutuskannya denganmu”.


"Be kind"

Today is a proof of that
that kindness can overwhelm ill-will, bad intentions
find a better replacement

"be like a tree
when a rock is being thrown at you
give back with a fruit"
- S's favourite quote

Fighting ego wouldn't work
being righteous and all that
I learned that speaking the truth doesn't necessary change or improve things
being frank should also comes with a bit of wisdom
and a large dose of kindness
don't think about how much effort 'you' put into being kind
don't think about it
if you'd be rejected and all that
just do it
if one is sincere, it doesn't matter if it's a thousand years

a friend's heart changed just because you treat them kindly
few of my family members had a change of heart
through years
I can hardly believe it myself

O Allah swt,
how can I thank You for the good I've seen in them?

...
and a bit of muhasabah and mujadah for this self
change begins with own heart
saatan fa saatan (step by step)
find that weakness, that little evil inside
and do just that
"tolaklah keburukkan dengan kebaikkan"

this Ramadhan
let's do just that

- - -


No comments:

Post a Comment